Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Diguyur Hujan Lebat, Evakuasi Ratusan Siswa Perkemahan Galang Pradamas SMPN 1 Maos

Rabu 23 2022 | 23 November WIB Last Updated 2022-11-23T01:18:25Z


CILACAP, suarajawatengah.com - Perkemahan Galang Bhakti Pradamas dan Pelantikan Pramuka Penggalang RAMU, RAKIT dan Pramuka Garuda Gugus Depan SMP N 1 Maos yang bertempat di lapangan desa Mernek kecamatan Maos sekitar pukul 20:30Wib dilakukan evakuasi peserta. Minggu, (23/11/2022).


Hal ini dilakukan mengingat kondisi lapangan tempat perkemahan yang terguyur hujan lebat dan banyak peserta yang mengalami kedinginan.



Pelaksanaan evakuasi oleh Anggota Polsek Maos dipimpin oleh Kapolsek Maos dibantu SatPol PP Kecamatan Maos dan perangkat desa Mernek serta para guru dan Karyawan SMPN 1 MAOS.


Tercatat 12 siswa pingsan di evakusi ke klinik srikandi desa mernek, 4 siswi kesurupan upaya penyembuhan bersama tokoh agama setempat dan ratusan siswa si evakuasi ke SDN Mernek 01 dan Pendopo balaidesa mernek dan rumah warga sembari menunggu jemputan pihak orang tua.


Polsek Maos akan mengambil langkah pasca evakuasi pengecekan terkait legalitas kegiatan, dan kelayakan jalannya kegiatan.

×
Berita Terbaru Update